Bang Tungku Demo Soal Dugaan Perampasan Tanah di Sepapah
Bang Tungku mengemukakan dugaan perampasan tanah di Sepapah, Sampanahan, Kotabaru, Kalsel.
Baca: Bang Tungku Pertanyakan Tindak Lanjut Laporannya
Disampaikannya saat demo DPRD Kotabaru, pada Kamis, 27 Februari 2025.
"Tanah kami sekitar 20 hektare, juga tanah masyarakat lainnya jumlahnya sekitar 35 hektare," katanya.
Soal dugaan perampasan tanah ini juga akan dibahas di Rapat Dengar Pendapat (RDP) DPRD Kothaaru.
"(RDP) paling tidak habis lebaran," pinta Bang Tungku. (Red)
0 Response to "Bang Tungku Demo Soal Dugaan Perampasan Tanah di Sepapah"
Posting Komentar