PT ITP Tarjun Gelar Media Gathering 1 Tahun 2025


PT Indocement Tunggal Prakarsa (ITP) Tbk Tarjun menggelar media gathering  satu sekaligus buka puasa bersama.

Acara yang dihadiri manajemen PT ITP Tarjun Kotabaru, sejumlah wartawan itu digelar di Jalan Hasanuddin Kelurahan Kotabaru Hilir Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan, Sabtu (08/03/2025).  

Mewakili manajemen PT ITP  Tarjun, Eva Ariani menyampaikan, pihaknya sudah melaksanakan program sejak Januari. 

"Masih ada 38 program lagi yang akan dilaksanakan," kata Eva. 

Eva berharap tetap bersinergi antara Indocement, masyarakat, terutama wartawan untuk menyampaikan segala kebaikan yang dilakukan Indocement. (Guntur/IWAN) 

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "PT ITP Tarjun Gelar Media Gathering 1 Tahun 2025"

Posting Komentar